Kembali lagi saya hanya mendapatkan sebuah cerita dari sahabat yang berliburan setelah dari gunung bromo menuju curug gomblang ketenger. Jalan yang penuh lika liku menuju lokasi curug gomblang tidak akan mengurangi semangat dalam perjalanan kata teman saya. Karena dalam perjalanan menuju ke obyek wisata ini dipenuhi dengan alam yang segar dan sejuk sehingga nyaman untuk dilewati meski harus nanjak dan turun. Dengan biaya yang murah untuk menuju ke wisata ini akan menjadi banyak peminat wisata karena sebagian besar orang mencari yang murah namun bermakna.
Kolam Curug Gomblang
Jika anda sudah sampai ke curug gomblang terdapat kolam yang dapat digunakan mandi atau berenang bersama sahabat. Jadi jangan sampai terlewatkan untuk membawa pakaian renang agar anda dapat menikmati alam disini. Kalau anda tidak bisa berenang ya hanya cukup bermain air disekitar kolam saja daripada nanti malah jadi masalah. Curug Gomblang satu kawasan didaerah wisata Baturaden hanya saja ini berada dialam bebas yang disediakan oleh Tuhan kita dan dikelola oleh desa setempat atau Ketenger.
Semoga pembahasan mengenai Curug Gomblang Ketenger dapat menjadi wahana liburan para sahabat wisata saya. Apabila ada saran dan kritik silahkan tulis pada kolom komentar dan terima kasih untuk setia dalam membaca. Bagikan agar para sahabat dan teman anda lebih mengenal tentang dunia wisata.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar